Biaya Penempatan TKI Akan Dipotong

Ongkos pelatihan untuk agen pengiriman dinilai terlalu tinggi.

Kamis, 20 Desember 2012

JAKARTA -- Pemerintah sedang mengkaji rencana pengurangan ongkos penempatan tenaga kerja Indonesia di Malaysia. Selama ini biaya penempatan buruh migran di negeri jiran itu dinilai terlalu mahal. "Rencana itu sedang dikaji dalam rapat bilateral Indonesia dengan Malaysia," kata Staf Khusus Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Dita Indah Sari, ketika dihubungi kemarin.

Menurut Dita, ongkos penempatan TKI yang terlalu besar merugikan TKI. Dia menco

...

Berita Lainnya