KPK Tak Akan Buka Penyelidikan Kasus Baru

JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi untuk sementara tak akan membuka penyelidikan kasus baru. Alasannya, menurut Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto, lembaganya saat ini berkonsentrasi menyelesaikan sejumlah kasus yang para tersangkanya sudah ditahan. "Masa tahanan beberapa tersangka saat ini segera habis," ujar Bambang di kantornya, dua hari lalu.

Sabtu, 27 Oktober 2012

JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi untuk sementara tak akan membuka penyelidikan kasus baru. Alasannya, menurut Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto, lembaganya saat ini berkonsentrasi menyelesaikan sejumlah kasus yang para tersangkanya sudah ditahan. "Masa tahanan beberapa tersangka saat ini segera habis," ujar Bambang di kantornya, dua hari lalu.

Hal ini terkait dengan permintaan untuk pengembangan kasus Dana Pembangunan Infrastruktur Daerah

...

Berita Lainnya