Ide Rumah Aspirasi DPR Ditentang

Rabu, 5 Oktober 2011

JAKARTA – Gagasan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Marzuki Alie untuk membangun rumah aspirasi DPR di setiap daerah pemilihan ditentang banyak pihak. “Di balik ide-ide seperti ini selalu tersimpan motif penjarahan uang negara,” kata pengamat politik dari Universitas Paramadina, Yudi Latif, saat dihubungi kemarin.

Yudi mencurigai, di balik usulan pembangun rumah aspirasi, ada usaha mobilisasi tambahan dana, baik dari biaya pembangunan gedung m

...

Berita Lainnya