KERJA SAMA BISNIS MILITER
Masih Banyak Persoalan

Bila telah diproduksi, pesawat hasil kerja sama Korea Selatan-Indonesia itu akan dinamai F-33. Kemampuannya jauh lebih baik ketimbang F-16. Namun, dalam perjalanannya, masih tersisa banyak persoalan. Inilah bagian terakhir dari tiga tulisan.

Kamis, 8 September 2011

Kerja sama Indonesia dengan Korea Selatan untuk mengembangkan pesawat tempur KF-X disambut positif. Tapi masih tersisa beberapa persoalan mendasar.

Pertama, kondisi keuangan PT Dirgantara Indonesia (DI) masih terseok-seok. Jangankan memproduksi pesawat tempur, jaminan finansial untuk kebutuhan operasional perusahaan saja masih tersendat.

Direktur Jenderal Rencana Pertahanan Kementerian Pertahanan Marsekal Muda Bonggas S. Silaen mengatakan situ

...

Berita Lainnya