Demokrat Dianggap Defensif

Mereka menuduh Nazaruddin mencemarkan nama baik.

Rabu, 6 Juli 2011

JAKARTA - Sikap Partai Demokrat terhadap mantan bendahara umumnya, M. Nazaruddin, kontraproduktif dengan upaya penindakan sejumlah dugaan korupsi yang diduga melibatkan politikusnya itu.

Lembaga pegiat antikorupsi Indonesia Corruption Watch menilai tekanan politik yang kuat memperkecil kemungkinan Nazaruddin memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi. "Ini kan dilakukan seolah-olah lapor balik," kata Koordinator Investigasi ICW Tama S. Langku

...

Berita Lainnya