Pemerintah Diminta Dorong Industri Pertahanan

Ditargetkan memenuhi kebutuhan persenjataan untuk TNI dan Polri pada 2024.

Selasa, 8 Maret 2011

JAKARTA -- Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat meminta pemerintah berpihak kepada industri pertahanan domestik melalui berbagai kebijakan yang mampu menciptakan iklim kondusif bagi pengembangan industri pertahanan nasional.

Menurut Ketua Komisi I, yang membidangi pertahanan, Mahfudz Siddiq, keberpihakan pemerintah sangat penting bagi proses revitalisasi industri pertahanan. "Merevitalisasi industri pertahanan sehingga terjadi penyehatan pada 2014," kat

...

Berita Lainnya