POLRI-SATGAS MEMANAS
Presiden Diminta Turun Tangan

Perbedaan pendapat menyangkut laporan triwulan untuk Presiden.

Minggu, 1 Agustus 2010

JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono diminta turun tangan menyelesaikan panasnya hubungan Satuan Tugas Pemberantasan Mafia Hukum dengan Markas Besar Kepolisian RI akhir-akhir ini.

Anggota Komisi Hukum Dewan Perwakilan Rakyat, Muhammad Nasir Djamil, menilai Presiden terlalu lama mengambil posisi diam. "Seharusnya Presiden mulai tegas," katanya melalui telepon kemarin.

Karena Presiden tidak bertindak tegas, kedua pihak akhirnya saling main tudu

...

Berita Lainnya