ICW: Ongkos Haji Bisa Turun 15 Persen

Tiga lembaga swadaya masyarakat akan menemui DPR sebelum ongkos haji ditetapkan.

Sabtu, 23 Mei 2009

Jakarta -- Indonesia Corruption Watch (ICW) memperkirakan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) atau ongkos haji bisa turun sampai 15 persen. Perhitungan ini berdasarkan kalkulasi harga minyak mentah dunia, yang mempengaruhi komponen penerbangan dalam ongkos haji hingga 54 persen.

Koordinator Divisi Pusat Data dan Analisis ICW Firdaus Ilyas menjelaskan, ongkos haji 2008 sebesar US$ 3.517 bisa ditekan sampai menjadi US$ 2.914 pada tahun ini deng

...

Berita Lainnya