Aliansi Kebangsaan Akan Boikot Sidang 'Insiden Monas'

Kamis, 25 September 2008

JAKARTA - Aktivis Aliansi Kebangsaan untuk Beragama dan Berkepercayaan berencana memboikot sidang perkara "insiden Monas" hari ini. Boikot itu menyusul penganiayaan dan pelecehan yang dialami beberapa aktivis Aliansi Kebangsaan saat menghadiri sidang.

Aktivis Aliansi Kebangsaan, Nong Darol Mahmada, kemarin mengatakan pemboikotan dilakukan dengan batal menghadirkan saksi dalam sidang dengan terdakwa Munarman, Mahsuni Kaloko, serta tujuh anggota Laska

...

Berita Lainnya