KPK Era Ruki Dinilai Diskriminatif

"Pimpinan KPK yang baru harus mengklarifikasi alasan penundaan itu."

Sabtu, 5 Januari 2008

JAKARTA -- Kinerja Komisi Pemberantasan Korupsi pada era kepemimpinan Taufiequrachman Ruki dinilai tebang pilih dan diskriminatif dalam menangani kasus korupsi. Hal itu, antara lain, terlihat dalam penanganan kasus korupsi yang diduga melibatkan mantan Duta Besar Republik Indonesia untuk Malaysia Kanjeng Pangeran Haryo Rusdihardjo. Selain pengumuman statusnya sebagai tersangka dalam kasus penerimaan pungutan liar di Kedutaan Besar RI di Malaysia

...

Berita Lainnya