Menteri Sosial Tolak Revisi Undang-Undang Penyandang Cacat

Otonomi daerah telah merugikan penyandang cacat.

Senin, 17 September 2007

JAKARTA -- Menteri Sosial Bachtiar Chamsyah menolak rencana revisi Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1997 tentang Penyandang Cacat. Ia berpendapat pasal yang memuat tentang kesejahteraan penyandang cacat dalam undang-undang tersebut telah memadai dan tinggal disempurnakan dalam penerapannya.

Bachtiar juga menolak usul pembentukan Komisi Nasional Penyandang Cacat. "Kita tidak boleh terjebak dalam pembuatan institusi untuk menyelesaikan satu masalah, tapi

...

Berita Lainnya