40 Ribu Warga Indonesia Terancam Dideportasi

Rabu, 23 Mei 2007

JAKARTA -- Sebanyak 40 ribu warga negara Indonesia di Arab Saudi terancam dideportasi oleh pemerintah setempat. Menurut Direktur Eksekutif Migrant Care Anis Hidayah, pendeportasian itu dilakukan pemerintah Arab Saudi karena warga Indonesia tidak memiliki dokumen yang diakui. "Pemerintah harus bertindak cepat mengantisipasinya," kata Anis dalam pesan elektroniknya kepada Tempo kemarin.

Menurut Anis, 31 Mei 2007 merupakan tenggat masa pengampunan pend

...

Berita Lainnya