Tarif Angkutan Kota Naik

"Kondektur bilang, BBM naik, ongkos juga naik. Kalau nggak senang, protes aja ke pemerintah."

Rabu, 2 Maret 2005

JAKARTA -- Satu hari setelah pemerintah menaikkan harga jual bahan bakar minyak (BBM) 30 persen, beberapa angkutan umum di Ibu Kota sudah menaikkan tarif. Pemerintah daerah hingga kini belum menetapkan kebijakan kenaikan tarif angkutan. Berdasarkan pantauan Tempo kemarin, beberapa angkutan umum, seperti bus Patas AC, Metro Mini, Mikrolet, bahkan pengojek sepeda motor sudah menaikkan tarif. Sally, penumpang bus Patas No. 73 jurusan Kampung Rambuta...

Berita Lainnya