Nama Tempo dan Partai Demokrat Dicatut

Nama Tempo dan Partai Demokrat dicatut dua orang yang mencoba memeras Kepala Gudang Bulog Darmaga Bogor, Asep Tadjudin.

Senin, 20 Desember 2004

BOGOR--Nama Tempo dan Partai Demokrat dicatut dua orang yang mencoba memeras Kepala Gudang Bulog Darmaga Bogor, Asep Tadjudin. Karena merasa terteror, Asep berencana melaporkan upaya pemerasan itu kepada polisi. Menurut Asep, upaya pemerasan itu bermula ketika seorang penelepon yang mengaku bernama Bahar M. menyebutkan ada penyimpangan di gudang Dolog Bogor. Asep mempersilakan Bahar yang mengklaim sebagai redaktur bidang ekonomi dan kesejahteraan...

Berita Lainnya