Rumah Sakit Sumber Waras Terancam Lumpuh

Sebanyak 48 puskesmas di Jakarta terendam banjir.

Selasa, 6 Februari 2007

JAKARTA - Rumah Sakit Sumber Waras di Jalan Kiai Tapa, Jakarta Barat, masih terisolasi akibat banjir yang merendam kawasan Grogol dan sekitarnya. Persediaan solar untuk menghidupkan generator pembangkit listrik di sana tinggal untuk hari ini.

"Bayangkan jika solar habis, rumah sakit akan lumpuh total. Bantuan dari pemerintah sangat kami harapkan," kata Guntur, kepala bagian umum rumah sakit itu, kepada Tempo kemarin.

Mereka sulit mendapatkan pasoka

...

Berita Lainnya