Pemecatan Wartawan Kompas Menuai Protes

Selasa, 12 Desember 2006

JAKARTA - Sekitar 50 orang anggota Komite Anti Pemberangusan Serikat Pekerja menggelar unjuk rasa di depan kantor harian Kompas di Jalan Palmerah Selatan, Jakarta Pusat, kemarin. Komite itu memprotes pemecatan wartawan senior Kompas, Bambang Wisudo.

Koordinator Komite, Edy Haryadi, mengatakan pemecatan Bambang merupakan buntut dari aktivitas Bambang sebagai pengurus Perkumpulan Karyawan Kompas (PKK). Bambang selama ini gencar mempertanyakan nasib

...

Berita Lainnya