Mimpi Besar Pelabuhan Kapal Pesiar

Taman Impian Jaya Ancol memiliki utang Rp 1,4 triliun. Komisaris Utama PT Pembangunan Jaya Ancol, Thomas Lembong, yakin pengelola bisa melunasinya lewat revitalisasi Ancol dan pembangunan Marina Ancol.

Reza Maulana

Selasa, 16 Agustus 2022

JAKARTA – Taman Impian Jaya Ancol ibarat baru terbangun dari mati suri akibat pandemi Covid-19. Thomas Lembong, Komisaris Utama PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, mengatakan penutupan Ancol selama 2020 dan 2021 membuat pengelola kawasan wisata di Jakarta Utara itu merugi hingga Rp 700 miliar.

Utang besar itu memperparah kondisi keuangan perseroan yang sebelumnya memiliki utang Rp 1 triliun. Akibatnya, utang membengkak menjadi Rp 1,4 triliun. "T

...

Berita Lainnya