Pembebasan Lahan untuk Normalisasi Sungai
Dinas Sumber Daya Air membebaskan sejumlah lahan untuk melanjutkan normalisasi sungai. Makelar tanah bergerak cepat dan mengikat warga yang tanahnya terkena normalisasi Ciliwung.
Gangsar Parikesit
Selasa, 28 September 2021
JAKARTA – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terus melanjutkan pengadaan tanah untuk program normalisasi sungai. Alokasi anggaran pembebasan lahan untuk normalisasi sungai dan waduk pada tahun ini mencapai Rp 1 triliun.
Sekretaris Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta, Dudi Gardesi, mengatakan anggaran pembebasan lahan itu bersumber dari pinjaman PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) melalui program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). &ldquo
...