Sekolah Lokal, Kelas Internasional

Setiap siswa harus membayar Rp 20-25 juta per tahun.

Kamis, 7 Juli 2005

Wajah Seno, pegawai sebuah badan usaha milik negara, Selasa (5/7) siang tampak semringah. Cita-citanya untuk menyekolahkan anaknya, Bimo, di kelas internasional di SMA 78 sebentar lagi bakal kesampaian. Maklum, sebuah sekolah negeri yang membuka kelas internasional di bilangan Jakarta Selatan sudah tutup sejak tiga hari lalu. Akibatnya, selama beberapa hari dia sibuk mencari sekolah negeri yang membuka kelas internasional. "Tujuan saya agar anak me...

Berita Lainnya