Bukan Sekadar Meningkatkan Pelayanan

Prosedur pelayanan yang dibangun MRT diklaim berhasil mendorong pengguna untuk tertib.

Tempo

Senin, 18 November 2019

JAKARTA– PT MRT Jakarta berupaya meningkatkan pelayanan agar bisa menjadi operator transportasi tingkat dunia. Untuk itu, perusahaan ini menargetkan pada 2023 kereta Moda Raya Terpadu (MRT) mampu mengangkut 173 ribu penumpang per hari.

"Saat ini baru sekitar 65 ribu penumpang per hari," kata Direktur Operasional dan Pemeliharaan PT MRT Jakarta, Muhammad Effendi, di Depo Lebak Bulus, Jakarta Selatan, akhir pekan lalu. "Pada 2020 diharapkan bis

...

Berita Lainnya