Normalisasi Ciliwung Kembali Mandek

Pembebasan 118 bidang tanah dibatalkan karena APBD DKI defisit.

Tempo

Kamis, 14 November 2019

JAKARTA - Ciliwung masih harus bersabar. Normalisasi sungai yang membelah Jakarta itu terancam mandek. Sebab, pemerintah DKI belum menuntaskan pembebasan lahan yang dibutuhkan untuk kelanjutan proyek yang dimulai sejak 2013 itu.

Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung-Cisadane (BBWSCC), Bambang Hidayah, mengatakan kegagalan pembebasan lahan bukan berarti normalisasi batal total, melainkan hanya akan mundur dari target pada 2021.

Seandainya l

...

Berita Lainnya