Paduan Normalisasi dan Naturalisasi Bergantung pada Lebar Lahan

Idealnya, naturalisasi sungai memerlukan lahan selebar 90 meter.

Tempo

Jumat, 3 Mei 2019

JAKARTA - Sekian lama berbeda pandangan soal penataan Sungai Ciliwung, Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung Cisadane (BBWSCC) dan pemerintah DKI Jakarta akhirnya mengambil jalan tengah. Kedua pihak berencana memadukan program normalisasi dengan naturalisasi Sungai Ciliwung yang semula dipertentangkan. Tapi rencana kombinasi itu bergantung pada luas lahan yang bisa dibebaskan.

Kepala BBWSCC, Bambang Hidayah, menuturkan instansinya tengah memetakan

...

Berita Lainnya