Bekasi Talangi Kompensasi Bau Sampah Bantargebang

BEKASI - Pemerintah Kota Bekasi akan menalangi dana kompensasi bau sampah dari Tempat Pengolahan Sampah Terpadu Bantargebang untuk 18 ribu keluarga. Dana tersebut hingga saat ini belum diberikan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. "Dana talangan untuk meredam keresahan masyarakat," kata Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, Sabtu lalu.

Senin, 15 Mei 2017

BEKASI - Pemerintah Kota Bekasi akan menalangi dana kompensasi bau sampah dari Tempat Pengolahan Sampah Terpadu Bantargebang untuk 18 ribu keluarga. Dana tersebut hingga saat ini belum diberikan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. "Dana talangan untuk meredam keresahan masyarakat," kata Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi, Sabtu lalu.

Menurut Rahmat, uang kompensasi yang belum dibayarkan kepada warga di tiga kelurahan, yaitu Sumurbatu, Ciketing Udik

...

Berita Lainnya