Pengelola Angkutan Naikkan Tarif Rp 1.000

Organda DKI mengusulkan kenaikan tarif 30-45 persen.

Kamis, 20 November 2014

JAKARTA - Sejumlah angkutan umum di DKI Jakarta sudah menaikkan tarif menyusul kebijakan pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. Padahal ketetapan besar kenaikan angkutan belum diumumkan Pemerintah DKI.

Angkutan kota yang sudah menaikkan tarif adalah Mikrolet B01 jurusan Grogol-Muara Angke sebesar Rp 1.000 menjadi Rp 6.000 per penumpang. Menurut pengemudi Mikrolet, Didi Susanto, kenaikan harga itu berdasarkan penghitunga

...

Berita Lainnya