Ratusan Hektare Aset Kota Bekasi Terbengkalai

BEKASI - Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bekasi, Ariyanto Hendrata, mengatakan sekitar 371 hektare aset tanah Kota Bekasi di Kabupaten Bekasi terbengkalai. "Sebagian besar dalam bentuk tanah kas desa," ujarnya kemarin.

Jumat, 31 Oktober 2014

BEKASI - Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bekasi, Ariyanto Hendrata, mengatakan sekitar 371 hektare aset tanah Kota Bekasi di Kabupaten Bekasi terbengkalai. "Sebagian besar dalam bentuk tanah kas desa," ujarnya kemarin.

Terbengkalainya aset desa tersebut, dia mengatakan, akibat Kabupaten Bekasi belum menyerahkan aset sejak pemisahan wilayah pada 1997. "Pemanfaatannya liar, ada yang digarap penduduk, disewakan oleh oknum ap

...

Berita Lainnya