Tingkat Kasus Kekerasan Anak di Bekasi Masih Tinggi

BEKASI -- Komisi Perlindungan Anak Indonesia mencatat, pada periode Januari-September 2013, telah terjadi 60 kasus kekerasan terhadap anak di Kota Bekasi. Sebagian besar pelakunya adalah orang dekat dari lingkungan keluarga. "Motifnya faktor sosial-ekonomi. Kondisi pas-pasan sering kali membuat orang gelap mata," kata Ketua KPAI Kota Bekasi, Rony Pasha, kemarin.

Senin, 7 Oktober 2013

BEKASI -- Komisi Perlindungan Anak Indonesia mencatat, pada periode Januari-September 2013, telah terjadi 60 kasus kekerasan terhadap anak di Kota Bekasi. Sebagian besar pelakunya adalah orang dekat dari lingkungan keluarga. "Motifnya faktor sosial-ekonomi. Kondisi pas-pasan sering kali membuat orang gelap mata," kata Ketua KPAI Kota Bekasi, Rony Pasha, kemarin.

Orang dekat itu, kata Rony, bisa saja merupakan orang tua kandung, orang tua tiri, ata

...

Berita Lainnya