Polda Metro Jaya Gelar Operasi Subuh

JAKARTA - Untuk mengantisipasi aksi teror terhadap petugas kepolisian di Ibu Kota, jajaran Kepolisian Daerah Metro Jaya kini mengintensifkan patroli saat subuh. Operasi dilakukan setiap hari sejak awal pekan ini dengan menerjunkan ratusan polisi di titik tertentu sejak pukul 3 dinihari. "Itu waktu yang rawan," kata juru bicara Polres Jakarta Selatan, Komisaris Aswin, kemarin.

Operasi ini dilakukan besar-besaran di seluruh Jakarta. Setiap kepolisian sektor mengerahkan sedikitnya 30 anggota untuk berkeliling di wilayahnya setiap subuh. "Tujuan Operasi Subuh ini juga untuk melindungi masyarakat dari kejahatan senjata tajam dan senjata api," ujar Aswin.

Kamis, 15 Agustus 2013

JAKARTA - Untuk mengantisipasi aksi teror terhadap petugas kepolisian di Ibu Kota, jajaran Kepolisian Daerah Metro Jaya kini mengintensifkan patroli saat subuh. Operasi dilakukan setiap hari sejak awal pekan ini dengan menerjunkan ratusan polisi di titik tertentu sejak pukul 3 dinihari. "Itu waktu yang rawan," kata juru bicara Polres Jakarta Selatan, Komisaris Aswin, kemarin.

Operasi ini dilakukan besar-besaran di seluruh Jakarta. Setiap kepolisia

...

Berita Lainnya