Lahan Parkir Bandara Kelebihan Beban

TANGERANG - Kapasitas lahan parkir di kawasan Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, saat ini sudah kritis. Jumlah kendaraan yang parkir setiap hari jauh melebihi kapasitas yang tersedia. Manajemen PT Angkasa Pura Solusi, anak perusahaan PT Angkasa Pura 2, yang mengelola parkir di kawasan Bandara Soekarno-Hatta, tengah memikirkan cara untuk mengatasi masalah ini. "Masih kami cari solusinya," kata Direktur Utama PT Angkasa Pura Solusi, Sugiyono, kemarin.

Menurut Sugiyono, kawasan bandara memiliki empat area parkir yang masing-masing berada di terminal 1, 2, 3, dan kargo. Lokasi-lokasi parkir itu sudah tidak mampu lagi menampung kendaraan yang masuk. " Karena jumlahnya hampir tiga kali lipat dari kapasitas yang ada," katanya.

Rabu, 17 Juli 2013

TANGERANG - Kapasitas lahan parkir di kawasan Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, saat ini sudah kritis. Jumlah kendaraan yang parkir setiap hari jauh melebihi kapasitas yang tersedia. Manajemen PT Angkasa Pura Solusi, anak perusahaan PT Angkasa Pura 2, yang mengelola parkir di kawasan Bandara Soekarno-Hatta, tengah memikirkan cara untuk mengatasi masalah ini. "Masih kami cari solusinya," kata Direktur Utama PT Angkasa Pura Solusi, Sugiyono, kemari

...

Berita Lainnya