Gas untuk Angkutan Umum pada 2005

Angkutan umum yang menjadi target adalah 2.000 angkutan kota, 50 bus kota, dan 10 ribu taksi.

Senin, 13 Desember 2004

JAKARTA - Tak cuma kendaraan busway koridor Pulogadung-Kalideres yang bakal memakai BBG. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta juga menyiapkan rencana pemanfaatan bahan bakar gas (BBG) untuk kendaraan angkutan umum lainnya. Kepala Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) DKI Jakarta Kosasih Wirahadikusumah mengatakan, Pemerintah Provinsi DKI berharap pada 2005 kendaraan umum di DKI Jakarta sudah menggunakan BBG. "Diharapkan tahun 2005 bakal men...

Berita Lainnya