Tempo Doeloe
Pelor Kesasar

Pembrita Betawi
3 Augustus 1912

Sepandjang warta soerat chabar Preanger Bode, bahwa belum selang berapa hari jang telah laloe, soldadoe Infanteri dari Bataljon 15, belajar menembak pada tempat beladjarndja di Goenoeng Bohong.

Rabu, 1 Agustus 2012

Pembrita Betawi
3 Augustus 1912

Sepandjang warta soerat chabar Preanger Bode, bahwa belum selang berapa hari jang telah laloe, soldadoe Infanteri dari Bataljon 15, belajar menembak pada tempat beladjarndja di Goenoeng Bohong.

Pada waktoe menembak itoe adalah soatoe pelor jang kesasar, melaloei bielan boelan, laloe kena kepada seorang pendoedoek kampoeng Gadobakeng, dibetoelan belakangnja, dan pelor itoe tiada dapat keloear, tinggal di dalam dada

...

Berita Lainnya