PILKADA DKI JAKARTA
Putaran Kedua Diwarnai Perang Ideologi

Kader PKS menghadapi dilema.

Minggu, 15 Juli 2012

JAKARTA -- Peneliti politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, Siti Zuhro, mengatakan, pada putaran kedua pemilihan kepala daerah DKI Jakarta nanti akan diwarnai isu perang ideologi antara pasangan Fauzi Bowo-Nachrowi Ramli dan Joko Widodo-Basuki Tjahaja Purnama. "Dari situ nanti akan ada pengkutuban pemilih berdasar ideologi," kata dia kepada Tempo kemarin.

Siti mengungkapkan bahwa pembedaan kutub ideologi terjadi berdasarkan agama, kebuday

...

Berita Lainnya