Polisi Usulkan Jalur Contra-Flow Diperpanjang

"Saya belum pernah mendengar ada kecelakaan," ujarnya.

Sabtu, 19 Mei 2012

JAKARTA – Jalur kendaraan lawan arus alias contra-flow di dalam tol kota dinilai mampu mengurangi kemacetan di Jakarta, walaupun bersifat jangka pendek. Karena itu, Kepolisian Daerah Metro Jaya mengusulkan PT Jasa Marga, operator jalan tol dalam kota, menambah jalur lawan arus ini.

Perpanjangan jalur itu diusulkan di kilometer 1+700, tepatnya di depan Carrefour di Jalan M.T. Haryono, Cawang, Jakarta Selatan. Penambahan jalur sepanjang 2 kilome

...

Berita Lainnya