Nasib Pedagang Pasar Terabaikan

Mereka juga mengeluhkan maraknya pasar kaget

Jumat, 10 Februari 2012

JAKARTA – Pedagang pasar tradisional merasa kecewa. Bukan hanya karena pencabutan Instruksi Gubernur DKI Jakarta Nomor 115 Tahun 2006 tentang Penundaan Perizinan Minimarket di Jakarta, tapi juga oleh kehadiran pasar modern dan pasar kaget di sekitar taman perumahan.

“Harus ada aturan yang lebih jelas untuk mengatur pasar modern dan tradisional. Kalau begini terus, pasar tradisional tergilas,” kata Sekretaris Jenderal Asosiasi Pedagang Pas

...

Berita Lainnya