Burhanuddin, Bupati Kepulauan Seribu
Wajib Kultum

Jumat, 4 Juni 2010

Lain ladang lain belalang, lain lubuk lain ikannya. Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu punya cara sendiri untuk mendekatkan birokrat dengan masyarakat. Pejabat setingkat kepala bagian hingga camat diwajibkan memberikan kuliah tujuh menit alias kultum di masjid-masjid di kabupaten itu.

"Dilakukan seusai salat zuhur," kata Bupati Burhanuddin kepada Tempo beberapa hari lalu. Bahkan ia mengharuskan pegawainya membina fisik dan vokal warga. Setidaknya

...

Berita Lainnya