Penambahan Ruang Terbuka Hijau Terhambat Anggaran

Pengembangan RTH di kawasan Selatan dan Timur paling memungkinkan.

Sabtu, 7 November 2009

JAKARTA -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kesulitan memenuhi target ruang terbuka hijau (RTH) menjadi 13,7 persen dari total luas wilayah Ibu Kota.

Menurut Kepala Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta Eri Basworo, kendala utama untuk menambah RTH adalah anggaran yang terbatas. "Harga tanah di Jakarta relatif mahal jika dibandingkan dengan daerah lain. Sementara anggaran tidak besar," katanya saat dihubungi kemarin. Jika harga tanah diasumsika

...

Berita Lainnya