Lalu Lintas di Kota Tua Segera Direkayasa

Rabu, 25 Maret 2009

JAKARTA -- Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat segera merekayasa arus lalu lintas di kawasan Kota Tua. Hal itu dilakukan agar kawasan cagar budaya tersebut berubah menjadi tempat tujuan, bukan sebagai perlintasan masyarakat.

Menurut Wali Kota Administrasi Jakarta Barat Djoko Ramadhan, pemerintah sedang mengkaji beberapa alternatif pengaturan lalu lintas di kawasan itu. "Secepatnya diterapkan," kata Djoko saat menghubungi Tempo kemarin. Saat i

...

Berita Lainnya