DKI Diminta Buat Hotline Pelanggaran Rokok

Kamis, 4 Desember 2008

JAKARTA -- Ketua Forum Warga Kota Jakarta Azas Tigor Nainggolan meminta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membuat saluran pengaduan (hotline) pelanggaran larangan merokok. "Supaya ada penyaluran partisipasi warga," katanya kemarin.

Menurut dia, Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2005 tentang Pengendalian Udara tidak mungkin terlaksana hanya dengan mengandalkan aparat. "Tidak mungkin 7.000 anggota Tramtib dapat mengawasi Jakarta yang luasnya 600 kilometer

...

Berita Lainnya