Kilas
Kapal Belanda Datang

Rabu, 12 November 2008

JAKARTA - Dua buah kapal keruk hibah dari Belanda telah tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, kemarin. "Sesuai jadwal," kata Kepala Dinas Pekerjaan Umum DKI Wisnu Subagyo Yusuf. Ia mengharapkan kapal itu sudah bisa digunakan pada 17 November.

Menurut dia, kapal itu akan dipakai mengeruk Kali Mati, Kali Pademangan, dan Kali Ancol untuk mengantisipasi banjir. Lumpurnya dibuang di Ancol. Selama ini sungai dikeruk menggunakan kapal keruk besa

...

Berita Lainnya