Bekasi Bangun Koperasi untuk Korban PHK

Kamis, 6 November 2008

BEKASI - Wali Kota Bekasi Mochtar Mohamad menyiapkan unit usaha koperasi untuk 3.000 pekerja yang masuk dalam rencana pemutusan hubungan kerja (PHK) akhir tahun ini. "Dana koperasi itu bisa dipinjam untuk membuka usaha mandiri," kata Mochtar kepada Tempo kemarin.

Asosiasi Pengusaha Indonesia Bekasi mengumumkan sekitar 3.000 tenaga kerja di Kota/Kabupaten Bekasi bakal diberhentikan akhir tahun ini. Mereka berasal dari industri produksi elektronik, ot

...

Berita Lainnya