Hati-hati, Mobil Curian dengan Surat Palsu

Rabu, 9 Juli 2008

JAKARTA -- Polisi meminta masyarakat hati-hati dalam membeli kendaraan bermotor. Sebab, pelaku pencurian sudah semakin canggih. Mereka tidak hanya pintar menjarah barang korban, tapi juga mampu membuat surat-surat palsu yang sangat mirip surat asli.

"Untuk membuktikan surat itu asli atau tidak, hanya bisa dicek di kantor Samsat (Satuan Administrasi Manunggal Satu Atap)," kata Kepala Satuan Kendaraan Bermotor Kepolisian daerah Metro Jaya Ajun Komisar

...

Berita Lainnya