Pengunjuk Rasa Tak Berizin Ditangkap Polisi

Jumat, 2 Mei 2008

JAKARTA -- Seratus empat puluh pengunjuk rasa di depan Wisma Bakrie, Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, kemarin ditangkap polisi. Mereka dituduh menggelar unjuk rasa tanpa izin dan melakukan aksi vandalisme. "Mereka mencoret-coret fasilitas umum," kata Kepala Bagian operasional Polres Jakarta Selatan Elbin Darwin.

Aksi di depan Wisma Bakrie itu diikuti 12 elemen aktivis dari Jaringan Rakyat Miskin Kota, Urban Poor Consortium, Jaringan Aks

...

Berita Lainnya