Jalur Kereta Bandara Ditargetkan Selesai Akhir 2009

Kalla minta keberadaan kereta tidak membikin kumuh bandara.

Sabtu, 19 Januari 2008

JAKARTA -- Proyek pembangunan jalur kereta api menuju Bandar Udara Soekarno-Hatta ditargetkan selesai pada akhir 2009.

"Desain sudah hampir selesai, sekarang tinggal detail perencanaan (gambar)," ujar Masjraul Hidayat, Direktur Utama PT Rai Link, anak perusahaan PT Kereta Api dan PT Angkasa Pura yang bertanggung jawab atas proyek itu, kepada Tempo kemarin.

Setelah detail selesai, kata dia, PT Rai Link akan mencari pendanaan. "Diharapkan Maret atau Ap

...

Berita Lainnya