Banjir Pasang Laut Kembali Menghebat

Dua hari lalu banjir di kawasan ini hanya setinggi 70-an sentimeter.

Minggu, 23 Desember 2007

JAKARTA -- Banjir akibat gelombang pasang laut kemarin datang lebih cepat dan lebih tinggi ketimbang sehari sebelumnya. Jalan raya dan permukiman di kawasan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara, terendam rata-rata di atas 1 meter. Dua hari lalu banjir di kawasan ini hanya setinggi 70-an sentimeter.

Joko Tresno, operator di instalasi gedung pompa waduk Pluit, mengatakan air laut naik sekitar pukul 03.00 Sabtu dini hari. Saat itu ketinggian limpa

...

Berita Lainnya