Sampah Jakarta Dilelang

Bekasi menurunkan standar kompensasi bau busuk sampah.

Selasa, 4 Desember 2007

JAKARTA -- Kepala Dinas Kebersihan DKI Jakarta Eko Baruna mengungkapkan, mulai 2008, pengolahan sampah-sampah dari Jakarta dilelang sehingga tidak hanya di tempat pembuangan akhir sampah Bantargebang, Bekasi.

"Semuanya akan dilakukan melalui proses pelelangan," kata Eko Baruna ketika dihubungi Tempo kemarin. Dia menambahkan, proses lelang itu sudah mulai dilakukan bulan ini.

Peserta lelang, kata Eko, bisa dari swasta ataupun pemerintah daerah. Selam

...

Berita Lainnya