Bebas Air Bah

Senin, 12 November 2007

Februari lalu, banjir melanda banyak perumahan di Jakarta. Namun, tidak bagi kawasan Pondok Indah. Air bah tak merendam permukiman mewah yang terletak di Jakarta Selatan itu.

Dibangun pada awal 1970-an, kawasan ini awalnya ditujukan sebagai permukiman bagi warga asing. Pembangunannya muncul dari ide Gubernur DKI Jakarta saat itu, Ali Sadikin, yang melihat banyak warga negara asing bekerja di Indonesia, tapi tinggal di Singapura.

Sebagai perumahan

...

Berita Lainnya