90 Persen Hutan Bakau di Pulau Seribu Rusak

"Yang terparah di Pulau Rambut."

Kamis, 12 Juli 2007

JAKARTA -- Kepala Balai Taman Nasional Konservasi Alam Pulau Seribu Direktorat Jenderal Konservasi Alam Departemen Kehutanan Sumarto mengemukakan tutupan hutan bakau di Kepulauan Seribu telah berkurang sekitar 90 persen.

Pada 2000, luas wilayah tutupan hutan bakau di kepulauan itu masih 1.300 hektare.

"(Sekarang) di Pulau Seribu hutan bakau yang tersisa tinggal 100-150 hektare," kata Sumarto saat dihubungi Tempo kemarin.

Penyusutan tersebut, menurut

...

Berita Lainnya