1,2 Juta Warga Tak Terdaftar

Satu juta orang masuk kategori ghost voter.

Jumat, 22 Juni 2007

JAKARTA -- Hasil audit Lembaga Penelitian, Pendidikan, dan Penerangan Ekonomi Sosial (LP3ES) dan National Democratic Institute menemukan 22,2 persen atau 1,2 juta warga Jakarta yang memiliki hak pilih tidak terdaftar sebagai pemilih tetap pada pemilihan Gubernur Jakarta, Agustus mendatang.

"Sebagian besar dari mereka tidak menyadari punya hak pilih sehingga tak peduli terhadap pendaftaran pemilih," kata Agung Prihatna, peneliti LP3ES, dalam jumpa pe

...

Berita Lainnya