Negara-Bangsa, Arendt, dan Res Publica

Ide atau gagasan ibarat sebilah puisi-ia hadir menyapa kita mula-mula lewat nadanya. Tapi Hannah Arendt tidak hanya hadir sebagai nada, tapi juga pesona dalam galaksi pemikiran filsafat politik. Bagi Arendt, politik tak hanya cukup sebagai gagasan, ideologi, ataupun teknik, tapi juga sebuah "tindakan".

Kamis, 28 Januari 2016

Ide atau gagasan ibarat sebilah puisi-ia hadir menyapa kita mula-mula lewat nadanya. Tapi Hannah Arendt tidak hanya hadir sebagai nada, tapi juga pesona dalam galaksi pemikiran filsafat politik. Bagi Arendt, politik tak hanya cukup sebagai gagasan, ideologi, ataupun teknik, tapi juga sebuah "tindakan".

Sebagai pemuka pemikiran politik, Arendt tak sedikit mendapat pengaruh dari penalaran Aristoteles, juga napas fenomenologik Jaspers dan Heidegger. D

...

Berita Lainnya