Mengakrabkan Bahasa Lewat Kelong-kelong

Bahasa-bahasa daerah di Sulawesi Selatan masuk kategori tidak aman.

Jumat, 11 Desember 2015

Mangkasara' Bori Ada'-Makassar negeri adat-berkisah tentang kehalusan budi pekerti orang-orang Makassar yang senantiasa menjunjung adat dan memuliakan para tetamunya. Mangkasara' Bori Ada' adalah salah satu lagu sekaligus tema album Kelong-kelong-lagu-lagu-Makassar ciptaan Chaeruddin Hakim. Lewat syair-syair lagu, ia ingin melestarikan bahasa daerah yang mulai ditinggalkan.

"Kami ingin teks sastra daerah bisa akrab juga dengan anak muda. Musik daerah

...

Berita Lainnya