30 Persen Warga Makassar BAB Sembarangan

Pemerintah Kota Makassar diingatkan tentang masih banyaknya warga kota yang buang air besar (BAB) di sembarang tempat.

Jumat, 27 November 2015

MAKASSAR - Pemerintah Kota Makassar diingatkan tentang masih banyaknya warga kota yang buang air besar (BAB) di sembarang tempat. Perilaku ini umumnya dapat ditemui di permukiman di bantaran sungai.

Program officer untuk urusan sanitasi air dan higiene atau WASH (water sanitation hygiene) di Unicef Kota Makassar, Wildan Setia Budi, mengatakan kebiasaan buang air besar yang tidak pada tempatnya itu dilakukan 30 persen dari 1,7 juta penduduk Kota

...

Berita Lainnya